Pengertian Rumus Empiris dan Rumus Molekul

Rumus kimia dibagi dua, yaitu Rumus Empiris dan Rumus Molekul.
Rumus Empiris adalah rumus kimia yang menggambarkan perbandingan mol terkecil dari atom-atom penyusun senyawa.

Salah satu cara menentukan rumus empiris dan rumus molekul dapat dilakukan langkah-langkah sebagai berikut. Persen massa → mol setiap unsur → perbandingan mol dari unsur-unsur → rumus empiris →(data Mr) rumus molekul.

Rumus molekul adalah rumus sebenarnya dari suatu senyawa. Rumus molekul dapat ditentukan jika massa molekul relatif diketahui. Contoh soal berikut ini merupakan salah satu cara menentukan rumus empiris dan rumus molekul.
Langkah-Langkah Menentukan Empiris

Contoh soal:

Seorang teknisi kimia membakar 4,5 gram sampel senyawa organik yang mengandung C, H, dan O. Jika gas oksigen yang digunakan murni ternyata menghasilkan 6,6 gram CO2 dan 2,7 gram H2O. Tentukan:
  1. rumus empiris senyawa organik tersebut (Ar C = 12, O = 16, dan H = 1);
  2.  rumus molekul senyawa organik tersebut jika diketahui Mr-nya = 30!

Related

Ilmu Pengetahuan Alam 8037638314305734298

Post a Comment

Terimakasih telah membaca artikel di atas. Silahkan berkomentar dengan sopan.

emo-but-icon

Side Ads

Facebook

Adv

item